Babinsa Koramil 05 Rungkut Hadiri Khotmil Qur'an Dalam Rangka Memperingati Isro Mi'raj

    Babinsa Koramil 05 Rungkut Hadiri Khotmil Qur'an Dalam Rangka Memperingati Isro Mi'raj

    SURABAYA - Babinsa Koramil 0831/05 Rungkut Sertu Sholikin menghadiri kegiatan pengajian dan Khotmil Qur'an bertempat di Masjid Assalafiah Kedung Asem dalam rangka memperingati Isro Mi'raj Nabi Muhammad SAW. Sabtu (25/02/23)

    Babinsa Sertu Sholikin mengatakan, acara yang digelar diwilayah binaannya merupakan wadah untuk semakin mempererat tali silaturrahmi sesama warga.

    Adanya nilai kerjasama, guyub rukun dalam acara ini antar warga dan hal ini sangat mendukung tugas pokok sebagai Babinsa, kedekatan TNI dengan rakyat akan terus dimantapkan dengan selalu mengambil peran dalam setiap kegiatan masyarakat, " pungkas Babinsa.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Asah Kemampuan, Prajurit Kodim Surabaya...

    Artikel Berikutnya

    Buka Seminar Internasional LP Ma'arif, Rektor...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Hendri Kampai: Petani Untung, Swasembada Pangan Pasti Tercapai
    Terapkan K3L dan Kerja Sama dengan BPJS, KPH Bondowoso Capai Zero Accident Tahun 2024
    Terapkan K3L dan Kerja Sama dengan BPJS, KPH Bondowoso Capai Zero Accident Tahun 2024
    Memperingati Hari Ibu, Persit KCK Cabang XXXV Kodim 1710/Mimika Gelar Lomba Voli

    Ikuti Kami