Babinsa Rapat Koordinasi Sambut Bulan Suci Ramadhan

    Babinsa Rapat Koordinasi Sambut Bulan Suci Ramadhan

    SURABAYA - Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1444 H tahun 2023, Kopda Adi Saputra Babinsa Kel. Dukuh Setro Koramil 0831/02 Tambaksari menghadiri kegiatan rapat dalam rangka menjelang bulan Suci Ramadhan 1444 H tahun 2023 bertempat di ruang rapat lantai 1 Kantor Kel. Dukuh Setro jl. Setro Baru X No 02. Jumat (10/03/23)

    Pada bulan suci Ramadhan banyak kegiatan-kegiatan ibadah yang dilaksanakan yaitu sholat tarawih yang dilaksanakan berjama’ah di Masjid atau Mushola. Namun tetap harus menjaga ketertiban dan kenyamanan selama ibadah berlangsung.

    Kopda Adi Saputra mengatakan, dalam rapat koordinasi tersebut menyimpulkan untuk kegiatan sholat taraweh bisa dilaksanakan secara berjemaah di Masjid. Namun tetap memperhatikan ketertiban, " kata Babinsa.

    Terpisah, Danramil 02 Tambaksari Mayor Inf Sumarji mengatakan rapat koordinasi yang dilakukan Babinsa tersebut tidak lain untuk menciptakan rasa aman dan kondusif di tengah warga masyarakat, " bebernya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Layanan Hotline Baru Dibuka Sudah Ada 689...

    Artikel Berikutnya

    Buka Seminar Internasional LP Ma'arif, Rektor...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Hendri Kampai: Petani Untung, Swasembada Pangan Pasti Tercapai
    Terapkan K3L dan Kerja Sama dengan BPJS, KPH Bondowoso Capai Zero Accident Tahun 2024
    Terapkan K3L dan Kerja Sama dengan BPJS, KPH Bondowoso Capai Zero Accident Tahun 2024
    Memperingati Hari Ibu, Persit KCK Cabang XXXV Kodim 1710/Mimika Gelar Lomba Voli

    Ikuti Kami